"Orang-orang Yahudi di kota itu lebih baik hatinya dari pada orang-orang Yahudi di Tesalonika, karena mereka menerima firman itu dengan segala kerelaan hati dan setiap hari mereka menyelidiki Kitab Suci untuk mengetahui, apakah semuanya itu benar demikian. Banyak di antara mereka yang menjadi percaya; juga tidak sedikit di antara perempuan-perempuan terkemuka dan laki-laki Yunani." (Kisah Para Rasul 17:11-12)

Translate

Intisari Khotbah: Minggu, 14 Juni 2015


  • Kebenaran (R) ke-3
KEBENARAN (R) KETAATAN
ROMA 5:12-21

Allah yang kita sembah berada dengan Sendiri-Nya.
Dia menciptakan sorga untuk Anak (Ibr 1:2-3)
tetapi mengakui Bapa lebih besar dari pada-Ku (Yoh 14:28)
tidak menganggap setara dengan Allah (Flp 2:6-8)
menjadi Anak Manusia
taat dan tunduk kepada Bapa
yakni mati di salib
Ketaatan itu Kebenaran (R)
dan harga Diri Allah
Oleh sebab itu,
orang yang taat menyatakan kebenaran (R) (Yak 2:23-24)
yang tidak taat baginya ada ketidak-benaran (Mzm 1:5)
Ketidak-benaran itu perbuatan yang jahat dari Iblis (Ef 2:1-2).
Tidak ada yang berani tidak taat
dan tidak tunduk di hadapan Allah
sebab Allah adalah Maha Tinggi (Mzm 71:19).
Lagi pula
Yesus Kristus adalah Raja di atas segala raja (I Tim 6:15)
sebab nama-Nya sungguh agung
maka membiarkan semua yang ada di langit dan bumi
bertekuk lutut pada Nama Yesus
dan membiarkannya datang di hadapan Allah
dalam nama itu (Flp 2:9-11)

      Allah adalah Bapa
        maka kita semestinya melayani
        dan taat, tunduk kepada-Nya.

      Yesus adalah Tuhan dan Juruselamat
        maka kita semestinya taat dan ikut Dia

      Roh Kudus adalah Tuan
        maka kita semestinya tidak menghujat
        tetapi taat bagaimanapun dipimpin-Nya

Hal kita taat kepada Allah ialah
pernyataan kebenaran (R) orang benar,
iman dan kerinduan orang-orang Kudus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar